Prof. Aidul Fitriciada Azhari: Penangkapan Munarman Akan Membuat Dia Menjadi Tokoh Perlawanan Bagi Umat Islam

Prof. Aidul Fitriciada Azhari: Penangkapan Munarman Akan Membuat Dia Menjadi Tokoh Perlawanan Bagi Umat Islam - Hai Sobat pembaca semuanya, salam sejahtera kami ucapkan untuk para sobat Pembaca Berita Tuek. Semoga Allah selalu melindungi kita semua dan memberikan Rahmat dan hidayahNya sehingga sobat bisa meluangkan waktu untuk mampir di situs kami ini.

Di kesempatan ini kita akan mengupas tentang Prof. Aidul Fitriciada Azhari: Penangkapan Munarman Akan Membuat Dia Menjadi Tokoh Perlawanan Bagi Umat Islam yang mungkin sedang sobat cari, dan kami sudah menyiapkan artikel ini dengan baik untuk dapat Sobat baca dan ambil informasi didalamnya. Semoga postingan kami kali ini dapat membawa manfaat untuk Sobat semuanya, oke selamat membaca.

KONTENISLAM.COM - Mantan Ketua Komisi Yudisial (2016-2018) Prof. Dr. Aidul Fitriciada Azhari, S.H., M.Hum. mengatakan pengacara Habib Rizieq Shihab, Munarman akan segera menjadi figur perlawanan bagi umat Islam.

Pernyataan itu dilontarkan Aidul Fitriciada untuk menanggapi penangkapan Munarman oleh Tim Densus 88 terkait dugaan aksi terorisme pada Selasa sore (27/4/2021) kemarin.

Ia mengatakan terorisme bukan tindakan kejahatan murni seperti korupsi atau pembunuhan. Menurutnya, di dalam kasus terorisme terdapat dimensi politik.

Oleh karena itu, Aidul menilai jika Munarman dipenjara atas kasus ini, maka nama dia justru akan semakin besar. Pasalnya, dalam politik, penjara tidak pernah mengerdilkan tokoh.

“Tidak lama lagi Munarman akan jadi figur perlawanan kaum muda Islam. Dalam politik, penjara tidak pernah mengerdilkan tokoh. Sebaliknya akan membesarkannya. Dan, terorisme bukan kejahatan murni spt korupsi. Ada dimensi politik di dalamnya,” kata Prof. Dr. Aidul Fitriciada Azhari di akun Twitter pribadinya @AidulFa pada Rabu, 28 April 2021.

Dalam video yang beredar di sosial media, Guru Besar Ilmu Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta ini juga mengatakan:

“Saya pernah mengatakan kepada seorang petinggi negara ini ketika ada keinginan untuk menangkap seorang tokoh umat Islam, saya sampaikan buat apa menangkap seseorang karena alasan politik. Dia tidak akan semakin kecil, justru akan semakin membesar.”

[VIDEO]
 

BERITA PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Itulah tadi informasi tentang Prof. Aidul Fitriciada Azhari: Penangkapan Munarman Akan Membuat Dia Menjadi Tokoh Perlawanan Bagi Umat Islam yang dapat kami sampaikan untuk Anda. Semoga saja dapat menjawab rasa penasaran Anda, tentang tentang berita yang mungkin sedang Anda cari.

Jika dirasa berita yang kami sampaikan membawa manfaat, silahkan bantu kami untuk berbagi kepada teman-teman yang lain, melalui media sosial yang ada dibawah artikel ini.

Kedepannya kami akan terus mengupdate dan berbagi informasi terkini atau berita terbaru di sekeliling kita, untuk itu terus pantengin situs ini. Terima kasih sudah meluangkan waktu untuk berkunjung ke situs Berita Tuek ini. Sampai ketemu di berita berikutnya.

Komentar